Pangalengan Rafting
Apakah Kami sedang mencari destinasi wisata yang menyenangkan di Bandung? Pangalengan Rafting bisa menjadi pilihan tepat untuk liburanmu! Rafting Pangalengan merupakan sebuah tempat wahana arung jeram yang terletak di Pangalengan, Kabupaten Bandung.
Rafting atau arung jeram sudah sangat popular karena tremasuk ke dalam olahraga ekstrem dan membutuhkan kekuatan maupu adaptasi dengan lingkungan sekitar. Selain menjadi salah satu bidang olahraga, rafting menjadi salah stau pilihan orang orang untuk gathering bersama rekan kerja ataupun sebagai acara keluarga hingga sekolah.
Memiliki keindahan alam yang memukau, Pangalengan tidak hanya menyuguhkan keindahannya saja. Tetapi menawarkan pengalaman yang menantang dan seru untuk para pengunjung.
Saat Anda mengunjungi Pangalengan banyak provider yang menawarkan Rafting dengan berbagai penawaran. Namun, perlu Anda perhatikan mengenai legalitas dan asuransi yang di miliki.
Oleh sebab itu Waterfall Adventure hadir. Sebagai salah satu provider Rafting dengan legalitas resmi dan guide yang sudah teruji dan bersertifikat yang di keluarkan oleh BNSP >>Klik di Sini<<.
Rafting menjadi lebih aman dan menyenangkan jika menggunakan Waterfall Adventure.
Berapa biaya Rafting Pangalengan?
Sebagai provider Pangalengan Rafting kami menyediakan berbagai pilihan paket rafting dengan harga terjangkau dan pilihan wahana yang menyenangkan. Untuk wahana Rafting saja, kami menyediakan dengan harga 150.000 (5 orang).
Selain itu, kami menyediakan paket camping, one day, dan paket menginap dengan harga yang lebih terjangkau. Untuk informasi harga Anda bisa mengeceknya langsung pada menu paket kami One Day Package, Paket Stay (Menginap), Paket Camping atau menghubungi CS kami langsung.
Baca Juga : Rafting Pangalengan Bandung Terbaik dan Termurah
Rafting atau arung jeram di Sungai Palayangan, Situ Cileunca dengan panjang Sungai kurang lebih 4,5 Km dan lebar antara 2 hingga 3 meter. Dengan sungai yang tidak terlalu lebar sehingga perahu karet tidak bisa saling menyalip.
Apakah kegiatan Rafting dapat diikuti oleh Anak-anak?
Untuk kegiatan rafting bisa di ikuti anak-anak dengan usia minimal 7 tahun tergantung dari grade (level sungai). Sungai Palayangan masuk ke dalam grade 3-4, dengan usia peserta rafting minimal 8 atau 9 tahun. Namun tetap harus didampingi orang tua dan instruktur yang berpengalaman dan bersertifikat.
Meskipun pangalengan rafting termasuk sungai yang cocok untuk pemula, penting untuk Anda mematuhi guide saat melakukan arung jeram. Ada beberapa peraturan yang harus Anda patuhi antara lain sebagai berikut:
- Selalu mematuhi perintah atau instruksi dari guide selama bermain.
- Gunakan peralatan keselamatan seprti pelampung, dan helm.
- Saat perahu terbalik jangan panik.
- Ikuti arus sungai dengan tepat.
Selain itu, pangalengan rafting juga tidak dianjurkan saat sore hari, ataupun saat dan sehabis hujan. Karena bisa mempengaruhi volume air dalam sungai.