Paket Camping Pangalengan Situ Cileunca
Paket camping Pangalengan – Camping adalah salah satu kegiatan alam terbuka yang menyenangkan dan cocok untuk membangun kebersamaan dan kekompakan. Tidak heran camping menjadi salah satu pilihan wisata bersama keluarga, teman, bahkan sebagai acara gathering kantor. Selain menikmati keindahan alam, Anda juga bisa melepas penat selama seharian beraktifitas.
Bagi Anda yang ingin mencari tempat camping atau camping ground bisa mencoba ke pangalengan, Bandung. Menjadi salah satu tempat wisata alam terbaik dan terlengkap, untuk harga juga relative murah. Jika Anda bingung untuk memilih jasa penyewaan tenda dan penyedia paket kemah selama di Pangalengan, Anda bisa menggunakan jasa kami.
Paket Camping Pangalengan Situ Cileunca
Waterfall-Adventure adalah salah satu jasa penyedia paket kemah dan wahana alam terbaik dan terlengkap. Selain itu, untuk harga sewa tenda beserta perlengkapan yang kami sediakan : Rp 150.000,- (satu tenda). Fasilitas yang Anda dapatkan antara lain :
- Tenda dome ( yang diisi minimal 4 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- Sarapan
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.
Harga sewa Tenda yang kami sediakan tersebut belum termasuk biaya wahana lainnya. Namun, kami juga menyediakan pilihan paket camping Pangalengan dengan harga terjangkau dan fasilitas terlengkap. Paket yang kami sediakan adalah paket dengan kapasitas dari yang terkecil yaitu 4 orang, 10 orang hingga minimal kapasitas 25 orang.
Berikut untuk rincian paket Waterfall-Adventure :

Paket Low (Rp. 300.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 4 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- Sarapan
- Rafting
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.
Paket Middle (Rp. 330.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 4 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- Sarapan
- Rafting
- Flying fox
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.


Paket High (Rp. 410.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 4 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- Sarapan
- Rafting
- Flying fox
- Paintball
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.
Paket Very High (Rp. 470.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 25 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- 3x Makan
- Rafting
- Flying fox
- Paintball
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.


Paket Super (Rp.540.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 25 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- 3x Makan
- Rafting
- Flying fox
- Paintball
- Fun Games
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.
Paket Sensasional (Rp.800.000,- /pack), fasilitas yang Anda dapatkan sebagai berikut :
- Tenda Quechua Arpenaz (minimal 25 orang)
- Kasur, bantal
- Sleeping bag atau selimut
- Lampu tenda
- 3x Makan
- Rafting
- Flying fox
- Paintball
- Fun Games
- Offroad
- Toilet
- Listrik
- Api Unggun.

Setiap paket yang kami sediakan belum termasuk : Transportasi menuju Pangalengan Bandung, Dokumentasi foto/video, Asuransi perjalanan, dan pengeluaran pribadi.
Bagaimana cara pemesananya?
Cara pemesanan paket camping Pangalengan cukup mudah. Pertama, pilih paket camping Pangalengan yang sesuai dengan kapasitas dan fasilitas yang Anda inginkan. Setelah itu, konusltasi dengan tim kami melalu nomor berikut : untuk konsultasi Anda bisa menanyakan rundown acara, pilihan menu makanan, biaya. Selain itu, pastikan Anda menginformasikan jika memiliki alergi pada jenis makanan tertentu.
Perlengkapan yang perlu Anda bawa selama Camping di Pangalengan:
- Pakaian casual (yang nyaman). Kami sarankan untuk membawa pakaian yang berbahan katun atau kaos, karena beberapa aktifitas ada yang berkaitan dengan air seperti rafting atau flying fox diatas danau pangalengan.
- Sepatu olahraga atau sandal gunung. Sebaiknya pastikan alas kaki yang Anda gunakan ringan dan mudah kering jika terkena air.
- Menggunakan ransel atau travel bag, tidak di sarankan menggunakan koper. Karena letak ground camping ke parkiran harus berjalan di atas jalan bebatuan sehingga menggunakan koper akan menghambat perjalanan Anda.
- Perlengkapan Ibadah
- Perlengkapan Mandi
- Obat-obatan Pribadi
- Topi, kacamata hitam (optional), jangan lupa membawa sunblock.
Mengapa harus camping pangalengan?
Kurang lebih ada lebih dari lima tempat ground camping yang tersebar di Pangalengan khususnya di sekitar danau Situ Cileunca. Jadi, setiap ground Camping Situ Cileunca memilki pesona tersendiri yang memanjakan mata Anda.
Kami sarankan Anda bisa melakukan survey terlebih dahulu atau bisa langsung berkonsultasi dengan tim Waterfall adventure, untuk mendapatkan tempat yang sesuai dengan panorama yang sesuai dengan keinginan Anda. Camping situ cileunda berada di pesisir danau dnegan pemandangan danau Situ Cileunca yang memiliki luas kurang lebih 1400 hektar. Selain itu, penampakan danau yang tenang dengan pegunungan dan perkebunan penambah pesona situ Cileunca. Sehingga sangat cocok bagi Anda yang ingin mereleksasikan diri.
Baca Juga : Rafting Pangalengan